LG mengumumkan smartphone terbarunya yang diberi nama Stylus 2, yang diklaim sebagai smartphone pertama yang mendukung DAB+. Handset ini telah diumumkan pada event MWC 2016.
Dilansir Ubergizmo, Senin (14/3/2016), DAB+ merupakan standar radio yang diadopsi di seluruh Eropa terkait penyiaran digital. Sedangkan di Amerika Serikat, para penyiar menggunakan standar HD Radio.
LG Stylus dikabarkan akan hadir untuk beberapa negara-negara seperti Australia, Belgia, Jerman, Italia, Belanda, Norwegia dan Inggris.
"Kami mengambil pendekatan proaktif menuju teknologi cepat yang mengganti untuk penyiaran digital dengan DAB+ untuk menawarkan paradigma baru dari pengalaman melalui smartphone," ungkap Juno Cho, President dan CEO of LG Electronics Mobile Communications.
Smartphone ini memiliki layar 5,7 inci, speaker 1 watt dan baterai yang dapat dilepas dengan kapasitas 3.000 mAh. LG Stylus 2 konon diperuntukan untuk mereka pencinta konten multimedia.
sumber : http://techno.okezone.com/read/2016/03/14/57/1335852/lg-stylus-2-smartphone-pertama-dukung-dab
Dilansir Ubergizmo, Senin (14/3/2016), DAB+ merupakan standar radio yang diadopsi di seluruh Eropa terkait penyiaran digital. Sedangkan di Amerika Serikat, para penyiar menggunakan standar HD Radio.
LG Stylus dikabarkan akan hadir untuk beberapa negara-negara seperti Australia, Belgia, Jerman, Italia, Belanda, Norwegia dan Inggris.
"Kami mengambil pendekatan proaktif menuju teknologi cepat yang mengganti untuk penyiaran digital dengan DAB+ untuk menawarkan paradigma baru dari pengalaman melalui smartphone," ungkap Juno Cho, President dan CEO of LG Electronics Mobile Communications.
Smartphone ini memiliki layar 5,7 inci, speaker 1 watt dan baterai yang dapat dilepas dengan kapasitas 3.000 mAh. LG Stylus 2 konon diperuntukan untuk mereka pencinta konten multimedia.
sumber : http://techno.okezone.com/read/2016/03/14/57/1335852/lg-stylus-2-smartphone-pertama-dukung-dab
0 Response to "LG Stylus 2, Smartphone Pertama Dukung DAB+"
Post a Comment